How to using Event, Object & Properties

Rabu, 23 Februari 2011  | 

Add a Comment  | 

EVENT

Event adalah sebuah pengaturan aksi yang ada pada sebuah objek misalnya saat mengklik sebuah mouse atau menekan tombol keyboard anda dapat menuliskan kode untuk merespon event yang ada.
Cara menuliskan event :
1.    Dari window desain form,klik objek yang akan di atur eventnya.
2.    Klik menu view dan pilih pilihan code ,sehingga window code editor muncul di layar.
3.    Pilih nama event yang di inginkan anda tuliskan prosedurnya.
4.  Ketik kode event di antara pernyataan private…..dan end sub

0 komentar:

Posting Komentar